Recent Articles
Home » Internasional »
Hina Ratu Thailand, Seorang Pria Dibui 20 Tahun
Sana Sini News - Seorang pria Thailand terancam menghabiskan waktu 20 tahun ke depan di dalam penjara. Pria malang itu dinyatakan bersalah oleh pengadilan Thailand karena mengirim pesan singkat atau SMS yang menghina Ratu Thailand.
Pengadilan memutuskan Amphon Tangnoppaku bersalah atas empat tuduhan melanggar lese majeste atau kejahatan melakukan penghinaan terhadap keluarga kerajaan. Selain itu, dirinya juga dianggap bersalah melanggar undang-undang kejahatan cyber.
Atas tiap tuduhannya ini, Amphon divonis penjara lima tuduhan. Total, dirinya pun terpaksa mendekam di bui selama 20 tahun.
Ulahnya yang menghina Ratu Sirikit terjadi pada Mei 2010. Saat itu, Amphon mengirim pesan singkat berisi hinaan kepada sekretaris pribadi Ratu, yang juga mantan Perdana Menteri Thailand Abhisit Vejjajiva.
Amphon menepis segala tuduhan yang diarahkan kepadanya. Dirinya merasa tidak pernah mengirim pesan singkat, bahkan dia pun tidak mengerti fungsi sms dalam sebuah telepon seluler.
Penangkapan yang didasarkan pada aturan lese majeste, meningkat tajam di saat kondisi Thailand dalam keadaan tidak stabil. Umumnya undang-undang ini digunakan oleh kelompok politik untuk menghabisi lawan politiknya.
Statistik menyebutkan kasus lese majeste di Thailand meningkat tajam pada 2010, yang mencapai 36 kasus. Dibandingkan pada 2005 yang mencapai 18 kasus.
Vonis atas Amphon pun dikecam keras oleh kelompok Amnesty International.
"Thailand harus meninggalkan lese majeste. Penerapan undang-undang itu amat kontra dengan kewajiban hukum internasional," unkap juru bicara Amnesty International Benjamin Zawacki seperti dikutip Associated Press, Kamis (24/11/2011).
Zawacki menilai Amphon adalah tahanan politik korban leste majeste. Pria berusia 61 tahun itu saat ini ditahan di Penjara Remand Bangkok. Dia ditahan tanpa ada kemungkinan bebas lewat uang jaminan.
(faj)
Pengadilan memutuskan Amphon Tangnoppaku bersalah atas empat tuduhan melanggar lese majeste atau kejahatan melakukan penghinaan terhadap keluarga kerajaan. Selain itu, dirinya juga dianggap bersalah melanggar undang-undang kejahatan cyber.
Atas tiap tuduhannya ini, Amphon divonis penjara lima tuduhan. Total, dirinya pun terpaksa mendekam di bui selama 20 tahun.
Ulahnya yang menghina Ratu Sirikit terjadi pada Mei 2010. Saat itu, Amphon mengirim pesan singkat berisi hinaan kepada sekretaris pribadi Ratu, yang juga mantan Perdana Menteri Thailand Abhisit Vejjajiva.
Amphon menepis segala tuduhan yang diarahkan kepadanya. Dirinya merasa tidak pernah mengirim pesan singkat, bahkan dia pun tidak mengerti fungsi sms dalam sebuah telepon seluler.
Penangkapan yang didasarkan pada aturan lese majeste, meningkat tajam di saat kondisi Thailand dalam keadaan tidak stabil. Umumnya undang-undang ini digunakan oleh kelompok politik untuk menghabisi lawan politiknya.
Statistik menyebutkan kasus lese majeste di Thailand meningkat tajam pada 2010, yang mencapai 36 kasus. Dibandingkan pada 2005 yang mencapai 18 kasus.
Vonis atas Amphon pun dikecam keras oleh kelompok Amnesty International.
"Thailand harus meninggalkan lese majeste. Penerapan undang-undang itu amat kontra dengan kewajiban hukum internasional," unkap juru bicara Amnesty International Benjamin Zawacki seperti dikutip Associated Press, Kamis (24/11/2011).
Zawacki menilai Amphon adalah tahanan politik korban leste majeste. Pria berusia 61 tahun itu saat ini ditahan di Penjara Remand Bangkok. Dia ditahan tanpa ada kemungkinan bebas lewat uang jaminan.
(faj)
Posted in
Asia Tenggara
,
Internasional
Related posts:
If you enjoyed this article, subscribe to receive more great content just like it.
Popular Posts
-
Sana Sini News - Siapapun yang melihat dijamin langsung seger deh, coba aja dilihat dan di pelototin ...
-
Sana Sini News - Dari yang terlihat biasa aja, sampai yang membuat liur anda keluar :p
-
Sana Sini News - Foto Artis Hot Kiki Amalia on FHM Magazine Full Name: Kiki Amalia Nick Name: Kiki Nationality: Indonesia Place / Date o...
Recent Stories
Connect with Facebook
Sponsors
Sponsors
Sponsors
Sponsors
Blog Archives
-
▼
2011
(732)
-
►
Desember
(143)
- Des 29 (10)
- Des 25 (3)
- Des 23 (3)
- Des 22 (4)
- Des 21 (2)
- Des 19 (2)
- Des 18 (17)
- Des 17 (1)
- Des 16 (6)
- Des 15 (9)
- Des 12 (9)
- Des 10 (19)
- Des 09 (3)
- Des 08 (3)
- Des 05 (30)
- Des 04 (9)
- Des 03 (3)
- Des 02 (2)
- Des 01 (8)
-
▼
November
(583)
- Nov 30 (11)
- Nov 28 (5)
- Nov 26 (6)
- Nov 25 (19)
- Nov 24 (35)
- Nov 23 (20)
- Nov 22 (23)
- Nov 21 (21)
- Nov 20 (16)
- Nov 19 (51)
- Nov 18 (56)
- Nov 17 (50)
- Nov 16 (3)
- Nov 15 (39)
- Nov 14 (42)
- Nov 13 (32)
- Nov 12 (36)
- Nov 11 (14)
- Nov 10 (31)
- Nov 09 (21)
- Nov 08 (11)
- Nov 07 (23)
- Nov 06 (14)
- Nov 05 (4)
-
►
Desember
(143)
Sponsor
Tag Cloud
Aktual
(4)
Asia
(26)
Asia Tenggara
(27)
Auto
(32)
Auto Mobil
(14)
Auto Modif
(5)
Auto Motor
(8)
Auto Trik
(5)
Basket
(11)
Bola
(221)
Bola Dunia
(22)
Bulu Tangkis
(10)
Celebrity
(52)
Champions
(47)
Chit Chat
(10)
Dunia
(20)
Euro 2012
(9)
F1
(12)
Family
(10)
Film
(19)
Fit and Beauty
(10)
Fresh Album
(4)
Gadget
(11)
Galeri
(122)
Game
(9)
Gol
(2)
Hardware
(10)
Hot Gossip
(21)
Indonesia
(24)
Inggris
(44)
Internasional
(146)
Internet
(12)
Italia
(28)
Jagad Unik
(44)
Jerman
(4)
K-Pop
(3)
Legend
(2)
Lifestyle
(43)
Liga Lain
(19)
Lust and Love
(10)
MotoGP
(8)
Music
(33)
New Artis
(2)
New Comer
(6)
On Stage
(20)
Review
(5)
Science
(10)
SEA Games
(15)
Seks
(183)
Sistar
(3)
Software
(10)
Spanyol
(23)
Sport
(67)
Techno
(76)
Telco
(9)
Tenis
(5)
Timur Tengah
(26)
Tinju
(6)
Tips Seks
(54)
Trend and Fashion
(13)
Videosexy
(7)
0 komentar for this post
Leave a reply